*๐Ÿ“ขPenerimaan Santriwati Baru program Tahfizh Al-Qur'an thn 2020*๐Ÿ“–๐Ÿง•๐Ÿ‘‘

Editor: redaksi author photo


ุงู„ุณู„ุงู… ุนู„ูŠูƒู… ูˆุฑุญู…ุฉ ุงู„ู„ّٰู‡ ูˆุจุฑูƒุงุชู‡
*DAYAH TAHFIZH AN-NISA'* Yayasan Human Initiative Aceh kembali membuka *PENERIMAAN SANTRIWATI BARU program Tahfizh Al-Qur'an thn 2020*
*๐Ÿ’ฐFULL Beasiswa (GRATIS)*

A. *Syarat Santri.*
1). KHUSUS Anak *YATIM atau PIATU atau YATIM PIATU*.
2). *KHUSUS PUTRI*
3). Dari keluarga kurang mampu.
4). Usia anak 10 - 14 tahun.
5). Mau *bersungguh sungguh belajar menghafal alquran*.
7). Bersedia belajar dan tinggal dlm asrama *minimal 3 tahun*.
8). Bersedia mematuhi seluruh tata tertib yang berlaku di Dayah.

B. *Syarat Administrasi*๐Ÿ“
1). Surat keterangan yatim/piatu dari keuchik 3 lembar.
2). Surat keterangan meninggal dunia orang tua dari keuchik 3 lembar.
3). Surat keterangan keluarga miskin dari keuchik 3 lembar.
4). Photokopi akte kelahiran 3 lembar.
5). Photokopi KK & KTP Orang Tua/wali 3 lembar.
6). Surat keterangan pindah sekolah (bagi yg pindah sekolah)
7). Photokopi Ijazah yg dilegalisir 5 lembar.

C. *Program Unggulan*
    √ *Tahsin & Tahfizh Al-Qur'an*๐Ÿ‘‘
   √ *Sekolah Asrama/Boarding School*๐Ÿช
   √ *Homeschooling*๐ŸŽ“
   √ *Latihan memanah*๐Ÿน

✓ *FULL Beasiswa (GRATIS)* asrama, pendidikan dan konsumsi
✓ *Kuota TERBATAS*
✓ Menerima anak dari *SELURUH PENJURU DAERAH*.
✓ Menerima juga *anak pindah sekolah*

*#Info Lengkap* Hub.082370948384 An. Ust.SAFRIZAL

✓ *PENDAFTARAN via WhatsApp* 25 Mei s.d 30 Juni 2020
Caranya ketik *"nama lengkap_tanggal lahir_status(yatim/piatu/dhuafa)_jenjang sekolah_kelas* kirimkan *ke WA 082370948384*
✓ *TES MASUK* (akan disampaikan kemudian)
✓ *MASUK ASRAMA Juli 2020*


Rekening *Donasi anak yatim, piatu dan dhuafa* Dayah Tahfizh An-Nisa' :
# *Bank Aceh* An.Dayah Tahfizh An Nisa *6300-2200-1109-05*

# *Bank BRI* An.Pkpu Aceh Barat
*380-301-017610530*

#Alamat: *Jl.Alinur, Dusun Cot, Gampong Seuneubok, Kec.Johan Pahlawan, Meulaboh, kab. Aceh Barat, Aceh-Indonesia* (Belakang Kantor Pajak Pratama Meulaboh). Telp/Hp. *+6282370948384*

Share:
Komentar

Berita Terkini