HOME » Unlabelled » Sat Lantas Polres Aceh Selatan Berikan Peneguran Penting kepada Pengguna Sepeda Motor
Komentar
Aceh Selatan – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Aceh Selatan Polda Aceh telah mengadakan Kegiatan penting untuk meningkatkan kesadaran pengguna sepeda motor tentang pentingnya penggunaan helm yang benar. Dalam Kegiatan ini, mereka memberikan peneguran dan pesan kuat kepada pengguna sepeda motor untuk selalu mengklik helm dengan benar sebelum menggunakan kendaraan bermotor. Kamis (28 September 2023).